
Cara Menghilangkan Flek Hitam di Wajah - Cara menghilangkan flek hitam di wajah atau noda hitam yang terdapat
pada wajah anda. Pada artikel kali ini kita akan membahasa bagaimana
cara menghilangkan flek hitam di wajah anda yang mengganggu penampilan
anda, mungkin anda bisa saja menutupi flek tersebut dengan menggunakan
make up. Tapi penggunaan make up hanyalah menutupi flek saja bukan
menghilangkannya. berikut ini kita akan
mencoba cara menghilangkan noda flek di wajah anda tersebut dengan
menggunakan bahan-bahan alami dan sederhana.
berikut in cara yang dapat anda lakukan dan anda coba untuk menghilangkan flek Hitam di Wajah :
* Gunakanlah selembar tissue kertas usahakan yang tidak mudah sobek,
tuangkan cairan putih telur kedalam mangkuk. lalu celupkan tissue
tersebut kedalam mangkuk yang telah dituangkan putih telur tersebut.
Setelah tissue terendam cairan putih telur tadi kemudian tempelkan pada
wajah anda yang terdapat flek tempelkan secara merata lalu tunggu
beberapa saat hingga mengering. kemudian setelah tissue yang telah
dicelupkan tadi mengering diwajah anda basuhlah wajah anda ketika
membasuh wajah anda gunakanlah air bersih yang hangat setelah itu
keringkan wajah anda menggunakan handuk yang cukup lembut. Lakukan
proses ini dua kali dalam seminggu, penggunaan putihi telur ini bukan
saja menghilangkan flek hitam diwajah anda namun dapat juga
mengencangkan wajah.
* Cara menghilangkan flek hitam di wajah
berikutnya adalah dengan menggunakan beras dan bubuk kayu manis. Ambilah
beras secukupnya lalu tumbuklah hingga halus tambahkan bubuk kayu manis
secukupnya lalu osenglah tanpa menggunakan minyak hingga berubah warna
menjadi kekuningan kemudian diamkan, setelah dingin anda dapat
menggosokan secaa perlahan diwajah anda pusatkan pada daerah yang
terdapat flek hitam gosokan secara merata. lakukan cara ini dua kali
dalam seminggu.
* Anda juga dapat menggunakan daun nangka
sebagai alternatif menghilangkan flek hitam diwajah, ambilah beberapa
lembar daun nangka yang agak tua kemudian lumatkan dengan menggunakan
sedikit air setelah lumat anda cukup membalurinya ke wajah anda seperti
menggunakan masker pada umumnya. Kemudian setelah mengering bersihkan
wajah anda dengan air hangat, anda dapat melakukan cara ini setiap dua
minggu sekali.
Title : Cara Menghilangkan Flek Hitam di Wajah
Description : Cara Menghilangkan Flek Hitam di Wajah - Cara menghilangkan flek hitam di wajah atau noda hitam yang terdapat pada wajah anda. Pada art...